Tag: Komisi Pemberantasan Korupsi
SEMARAPURA, NusaBali - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI menggelar kunjungan kerja ke Kabupaten Klungkung. Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menerima rombongan KPK di ruang rapat Kantor Bupati Klungkung, Jumat (13/10).
Bupati sampaikan piutang pajak PBB tinggi karena belum verifikasi lahan dan kepemilikan.
JAKARTA, NusaBali - Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe (LE) telah ditetapkan sebagai tersangka tindak pidana kasus pencucian uang atau TPPU. Barang bukti uang hasil korupsi Lukas Enembe kini dipamerkan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
DENPASAR, NusaBali - Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Bali (Kanwil DJP Bali) bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengadakan kegiatan Sosialisasi Internalisasi Pemenuhan Kewajiban Perpajakan Berintegritas, Anti Korupsi dan Anti Gratifikasi kepada wajib pajak di lingkungan Kanwil DJP Bali.
DENPASAR, NusaBali - Pengamat hukum yang juga mantan hakim Mahkamah Konstitusi I Dewa Gede Palguna berpandangan tidak masuk akal pertimbangan Mahkamah Konstitusi (MK) yang memutuskan mengubah masa jabatan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), dari semula empat tahun menjadi lima tahun.
JAKARTA, NusaBali - Wali Kota Bandung, Yana Mulyana terjaring operasi tangkap tangan (OTT) oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada, Jumat (14/4) malam.
MANGUPURA, NusaBali - Delegasi G-20 dari sembilan negara yang menghadiri secara langsung pertemuan ke-2 Kelompok Kerja Antikorupsi (ACWG) G-20 mengunjungi desa percontohan antikorupsi binaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), di Desa Kutuh, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, Jumat (8/7).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)